Senin, 03 November 2008

7 info tentang PTC (untuk pengetahuan) by Muazhadi

  1. PTC bukan lah bisnis internet, jangan pernah mengklaim melakukan bisnis internet dengan PTC jika hanya jadi member saja. Anda dapat mengklaim berbisnis PTC apabila Anda punya situs PTC sendiri.
  2. Siapa pun bisa buat situs PTC bahkan seorang anak sekolah bisa menyediakan $150 untuk beli skript nya. Jangan pernah investasi uang (upgrade / beli referral) apabila Anda tidak sanggup menerima resiko kehilangan. (apakah Anda percaya dengan anak sekolah?)
  3. Penghasilan dari PTC bersifat jangka pendek. Jadi janganlah pernah proyeksikan/ berharap perencanaan hasil dari sebuah PTC 1-5 tahun ke depan. Perencanaan akan sia-sia. Proyeksi kan antara 3-5 bulan an saja.
  4. Industri PTC akan tahan lama tetapi sebuah situs PTC rata2 jangka hidupnya singkat. Umumnya jangka hidupnya sekitar 5 bulan an. Janganlah beradu argumen tentang ini. Coba saja selidiki sendiri dan Anda akan ikut setuju. Ada juga PTC yang hidup lebih dari 1 tahun tetapi bahkan tidak sampai 10 persen prosentasenya.
  5. Penghasilan dari PTC hanya tambahan penghasilan bulanan. Jadi janganlah pernah berpikir keluar kerja atau tinggalkan bisnis utama Anda bahkan ketika income PTC Anda $100/hari.
  6. PTC yang direkomendasikan biasanya hanya valid setelah 1-2 bulan ke depan saja. Anda harus sering memantau perkembangan nya karena setelah 1-2 bulan biasanya kemungkinan PTC itu scam cukup besar.
  7. Industri PTC berubah sangat cepat, jadi valid tidaknya suatu PTC dan reviewnya harus dilihat pada tanggal / bulan itu saja. Validitas review harus ikut berubah dengan cepat.
Thanks to Muazhadi for this good article. Anda bisa lihat lengkapnya disini.
Blog ini disediakan untuk memberi info tentang PTC.
Hasil dan pendapatan yang diperoleh akan bervariasi tiap tiap orang. Kami tidak bisa memberi garansi sukses / penghasilan di masa depan. Selalu ada resiko dibalik tiap kesempatan / peluang.
Paling tidak pelajaran dan pengetahuan PTC akan di dapat.
Semoga sukses.... Oktober 2008